Perdana Wisuda Offline Departemen ARL Pasca Pandemi
Bogor, 29 Juni 2022 Departemen Arsitektur Lanskap IPB menggelar wisuda tahap 6 yang dilaksankan secara offline pada Rabu, 29 Juni 2022 di Node E Gedung Fakultas Pertanian IPB. Jumlah wisudawan yang hadir adalah 8 orang yang terdiri dari 7 wisudawan program Sarjana dan 1 wisudawan program …
Adakan Pelatihan Bersertifikat Internasional ACA Pacific Gandeng Departemen ARL IPB
Bogor, 27 Juni 2022 Departemen Arsitektur Lanskap IPB bersama dengan ACA Pacific mengadakan pelatihan SketchUp bersertifikat Trimble International. SketchUp adalah program komputer pemodelan 3D untuk bidang arsitektur, desain interior, arsitektur lansekap, teknik sipil dan mekanik, desain film dan video game. SketchUp saat ini dimiliki oleh Trimble …
97 Mahasiswa IPB KKN di Kab Bekasi, Budiyanto: Masyarakat Bisa Mendapatkan Ilmu dan Informasi Kekinian
Pada hari Senin, tanggal 20 Juni 2022, telah dilaksanakan penyambutan sekaligus pembukaan KKN Tematik IPB tahun 2022 Wilayah Kabupaten Subang yang bertempat di Aula BP4D Kab. Subang. Dalam hal ini Kepala BP4D Subang, Hari Rubiyanto, S.STP., M.Si. menerima para mahasiswa KKN Tematik IPB dengan harapan …
PT. Rise Lanskap Hortikultura Gandeng Departemen ARL IPB adakan pelatihan untuk mitra Oke Garden
Bogor, 22 Juni 2022 Indoor garden ARL merupakan salah satu fasilitas milik Departemen Arsitektur Lanskap IPB, karena daya tariknya Indoor Garden ARL mendapatkan kunjungan dari salah satu mitra ARL yaitu OKE Garden (PT.RISE LANSKAP HORTIKULTURA). Oke Garden sendiri merupakan sebuah platform atau penyedia jasa layanan …
Expose 2022 : Green and Blue Urban Spaces Management in Situ Cikiray and Ciliwung River, Bogor
Bogor, 15 Juni 2022 Mahasiswa Arsitektur Lanskap Angkatan 56 dari Program Studi Arsitektur Lanskap (ARL) IPB University, melalui Mata Kuliah Pengelolaan Lanskap (ARL332) semester genap TA 2021/2022 menyelenggarakan “EXPOSE 2022 : Green and Blue Urban Spaces Management in Situ Cikiray and Ciliwung River, Bogor”. Acara …
92 Mahasiswa Prodi Arsitektur Lanskap ITERA kunjungan Kuliah Lapangan ke Departemen Arsitektur Lanskap IPB
Bogor, 8 Juni 2022 Departemen Arsitektur Lankap IPB menjadi tuan rumah kunjungan Kuliah Lapangan (field trip) mahasiswa Prodi Arsitektur Lanskap Insitut Negeri Sumatera (ITERA). Field Trip yang diikuti 92 mahasiswa, 5 dosen, 2 tenaga kependidikan Prodi Arsitektur Lanskap ITERA ini dimulai pukul 07.00 – 11.00 …
Kegiatan Praktikum Offline ARL1215 Teori Desain Lanskap
Senin, 11 April 2022- Mahasiswa Departemen Arsitektur Lanskap melaksanakan praktikum secara hybrid di Studio Perencanaan dan Studio Desain secara offline dengan jumlah sebanyak 76 mahasiswa, dan secara online sebanyak 5 mahasiswa. Praktikum hari ini memiliki tema pembahasan berkaitan dengan kreativitas. Dosen memberikan penjelasan kepada mahasiswa …
KWT Ratujaya Depok, Hasilkan Madu dari Aplikasi KASIMADU Karya Inovasi IPB University
Lembaga Kawasan Sains dan Teknologi (LKST) IPB University dan Lanskap Rimbun IPB University bekerjasama dengan Kelompok Wanita Tani (KWT) Desa Ratujaya Depok berhasil mengimplementasikan inovasi tim peneliti IPB University. Inovasi tersebut berupa pengembangan Model Pekarangan Ramah Lebah Madu atau dikenal dengan Pekarangan Si Madu (KASIMADU). …
Acara Serah terima Garden Tower ke Kelompok Wanita Tani (KWT)
IPB University bersama USANA Health Science memberikan Garden Tower kepada kelompok wanita tani. Kehadiran garden tower diharapkan dapat membantu masyarakat dalam memenuhi kebutuhan nutrisi dan proteinnya. Dr. Akhmad Arifin Hadi selaku Chief Executive Pilot Project Garden Tower menjelaskan bahwa garden tower merupakan metode penanaman vertikal …
PERTAMA KALI DI INDONESIA PENGGUNAAN PinPoint SOLAR GPS-ARGOS PADA ELANG JAWA DI TAMAN NASIONAL GUNUNG HALIMUN SALAK
Sukabumi, 24 Januari 2022. Tepatnya di Blok Cisalimar, Kawasan TN Gunung Halimun Salak, pada pukul 09.40 WIB telah dilakukan pelepasliaran satu ekor Elang Jawa (Nisaetus bartelsi) dengan jenis kelamin jantan dan diperkirakan berusia 1 tahun 5 bulan. Pelepasliaran kali ini sangat penting, mengingat untuk pertama …